H-A Hotel Trebol
Menikmati lokasi istimewa persis di jantung kota Málaga, townhouse (rumah bandar) modern ini terletak tepat di pinggir jalan Calle Marques de Larios yang terkenal. Trebol menempati sebuah bangunan baru yang dikelilingi oleh kawasan perbelanjaan utama kota. Hotel juga berjarak dekat dari tempat-tempat wisata paling populer di kota Andalusia ini - Katedral, Museum Picasso dan tempat kelahirannya, Alcazaba serta pelabuhan semuanya berjarak 500 meter. Hotel menawarkan suasana yang ramah dan kekeluargaan serta interior modern yang bergaya. Setiap kamar didekorasi dengan karya seni modern dan dihias dengan kayu pinus bersih.
Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 9,6 untuk perjalanan dua orang.
Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap
Fasilitas paling populer
- Parkir
- WiFi gratis
- Antar-jemput bandara
- Kamar bebas rokok
- Lift
- Pemanas ruangan
- AC
Ulasan tamu
Kategori:
Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:
Yang disukai tamu yang menginap di sini
Inggris Raya
Inggris Raya
Spanyol
Denmark
Irlandia
Republik Ceko
Inggris Raya
Inggris Raya
Inggris Raya
AustraliaSekitar hotel
Aturan menginap
Kebijakan anak
Anak-anak tidak bisa menginap.
Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra
Tidak tersedia ranjang bayi dan tempat tidur ekstra di akomodasi ini.




