Dedalos Beach Hotel
Dedalos Beach Hotel terletak tepat di Pantai Sfakaki dengan bar pantai dan kedai. Dikelilingi oleh taman yang terawat dengan bunga bugenvil, hotel ini memiliki kolam renang outdoor dengan bagian anak-anak yang terpisah, restoran, dan bar tepi kolam renang. Semua kamar ber-AC-nya terhubung dengan balkon atau teras, serta menyuguhkan pemandangan langsung atau sisi laut Kreta atau taman. Cerah dan luas, masing-masing kamar dilengkapi dengan TV satelit dan kulkas. Kamar mandi pribadinya dilengkapi dengan pengering rambut. Menghadap ke kolam renang, restoran utama Dedalos menyajikan sarapan dan makan malam bergaya prasmanan. Anda dapat memesan minuman menyegarkan dan koktail di tepi kolam renang atau di pantai. Kedai tepi pantai menyajikan hidangan Yunani dan makanan khas lokal saat makan siang. Pilihan hiburan termasuk ruang permainan dengan biliar, serta tenis meja. Wi-Fi gratis tersedia di area umum. Sebuah supermarket dan halte bus dapat ditemukan dalam jarak 200 meter dari Dedalos Beach Hotel. Kota Rethymno berjarak 11 km dan Bandara Internasional Chania berjarak 73 km. Parkir gratis tersedia di dekat hotel.
Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 8,6 untuk perjalanan dua orang.
Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap
Fasilitas paling populer
- Kolam renang outdoor
- WiFi gratis
- Parkir gratis
- Antar-jemput bandara
- Layanan kamar
- Tepi pantai
- Pembuat teh/kopi di semua kamar
- Bar
- Area pantai pribadi
Ulasan tamu
Kategori:
Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:
Yang disukai tamu yang menginap di sini
Republik Ceko
Swiss
Prancis
Inggris Raya
Polandia
Inggris Raya
Yunani
Jerman
Yunani
ItaliaSekitar hotel
Makanan & Minuman
Sarapan
- Hebat termasuk sarapan dengan opsi tertentu atau tersedia di akomodasi dengan biaya US$11,76 per orang.
- Tersedia setiap hari07:30 sampai 09:30
- MakananRoti • Pastry • Mentega • Keju • Daging dingin • Telur • Yoghurt • Buah-buahan • Makanan lokal spesial • Makanan hangat/matang • Selai • Sereal
- MasakanYunani • Jerman • Internasional
- LayananSarapan • Makan malam
- Opsi dietVegetarian • Bebas Gluten • Bebas Susu

Aturan menginap
Kebijakan anak
Anak-anak bisa menginap.
Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.
Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra
Jumlah ranjang bayi yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.
Tidak tersedia tempat tidur ekstra di akomodasi ini.
Semua ranjang bayi tergantung ketersediaan.


Informasi penting
Harap beri tahu pihak Dedalos Beach Hotel terlebih dahulu mengenai perkiraan waktu kedatangan Anda.
Menanggapi Coronavirus (COVID-19), tindakan keamanan dan sanitasi tambahan saat ini diberlakukan di akomodasi ini.
Karena Coronavirus (COVID-19), akomodasi ini mengambil langkah-langkah tertentu untuk melindungi tamu dan stafnya. Beberapa layanan dan amenitas mungkin dikurangi atau tidak tersedia.
Saat ini fasilitas spa dan gym di akomodasi ini tidak tersedia karena Coronavirus (COVID-19).
Nomor lisensi: 1041K013A0019901