Quest Hotel Darmo - Surabaya terletak di area pusat kota Surabaya, dan menawarkan akomodasi yang nyaman serta berdekorasi modern dengan Wi-Fi gratis di semua area dan resepsionis 24 jam. Hotel ini dapat dicapai dengan 5 menit berkendara dari Tunjungan Plaza dan sejauh 10 menit berkendara dari Surabaya Town Square. Stasiun Kereta Gubeng Raya terletak sejauh 15 menit berkendara, sedangkan Bandara Internasional Juanda dapat dicapai dengan 35 menit berkendara. Kamar-kamar di Quest Hotel Darmo - Surabaya ber-AC serta dilengkapi dengan TV satelit layar datar, lemari pakaian, area tempat duduk dengan sofa, minibar, brankas, dan kamar mandi dalam dengan shower dan perlengkapan mandi gratis . Terdapat bathtub di beberapa kamar. Fasilitas lainnya di hotel ini termasuk kolam renang luar ruangan, penggunaan gratis pusat kebugaran, layanan pramutamu, dan meja layanan wisata untuk membantu mengatur perjalanan Anda. Perawatan pijat, layanan dry cleaning, antar-jemput bandara, pusat bisnis, dan fasilitas rapat/perjamuan disediakan dengan biaya tambahan. Untuk pilihan bersantap, restoran dan bar hotel, Crystal Cafe, menyajikan sarapan prasmanan harian dan hidangan khas Indonesia. Anda juga dapat menjelajahi daerah sekitarnya yang memiliki beragam pilihan tempat bersantap dengan berkendara 10 menit.

Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap

Quest
Jaringan/brand hotel
Quest

Keunggulan akomodasi

Lokasi premium: Tamu terbaru memberi nilai yang tinggi (8,3)

Parkir gratis tersedia di hotel

Tamu langganan

Ada lebih banyak tamu yang menginap kembali di sini dibandingkan akomodasi lainnya.


Ketersediaan

Pilih tanggal untuk melihat ketersediaan dan harga akomodasi ini

Tipe kamar
Jumlah tamu
 
1 double
1 double
1 super-king
1 double
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.

Ulasan tamu

Kategori:

Staf
Fasilitas
Kebersihan
Kenyamanan
Harganya sepadan
Lokasi
Wi-Fi gratis

Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:

Yang disukai tamu yang menginap di sini

Agnes
Indonesia Indonesia
Kamar saya di upgrade ke executive suite tanpa biaya
Samsudin
Indonesia Indonesia
Di kasih kamar yg paling tinggi dan ada hair dryer nya.dan kamar nya lumayan luas juga.
Brooke
Australia Australia
Great hotel, clean rooms, excellent breakfast and great pool facilities. The staff were exceptional, always polite and gping above and beyond. We will definitely be back again. Very impressed with Quest and their staff.
Gozali
Indonesia Indonesia
The price very affordable , comfortable, staff very friendly .
Irfan
India India
I already stayed in Feb month 2024 also this the reason i again stay in July month also i like this hotel staff they are very nice
Judatri
Indonesia Indonesia
The space, the facility of bathroom, the relative cleanliness, the pravicy
Martin
Inggris Raya Inggris Raya
staff very helpful , rooms clean and comfortable - good location
James
Inggris Raya Inggris Raya
Lovely big bed and good bathroom. Wi-Fi was fine. Breakfast very good- eggs cooked to order. Excellent location as close to some very nice restaurants
David
Luksemburg Luksemburg
The breakfast is very nice, it features several Indonesian dish as well as a variety of classic breakfast options. Staff is also giving quality service.
Setio
Australia Australia
The security were professional. The staff and front line management were organised and allowed everything to work as clockwise. A home away from home as I pursued the Prajogo Story . https://youtube.com/@ps3theprajogostoryfindingm803 . Many...

Sekitar hotel

Makanan & Minuman

Sarapan

  • Baik termasuk sarapan dengan opsi tertentu atau tersedia di akomodasi dengan biaya US$4,78 per orang.
Cristal Cafe
  • Masakan
    Indonesia • Asia
  • Menu
    A la carte
Makanan dan minuman lainnya
Makanan dan minuman lainnya
Makanan • Restoran • Fasilitas

Aturan menginap

Quest Hotel Darmo - Surabaya by ASTON menerima permintaan khusus - masukkan di langkah berikutnya!
Check-in
Mulai pukul 14.00
Tamu wajib memperlihatkan kartu identitas dengan foto dan kartu kredit pada saat check-in
Check-out
Sampai pukul 12.00
Pembatalan/ pembayaran di muka
Kebijakan pembatalan dan pembayaran di muka bervariasi tergantung tipe akomodasi. Harap masukkan tanggal inap Anda dan periksa ketentuan dari opsi yang Anda butuhkan.
Anak-anak dan tempat tidur

Kebijakan anak

Anak-anak bisa menginap.

Anak berusia 13 tahun ke atas akan dikenakan harga dewasa di akomodasi ini.

Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.

Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra

Tidak tersedia ranjang bayi dan tempat tidur ekstra di akomodasi ini.

Batasan usia
Usia minimum untuk check-in adalah 18 tahun
Hewan peliharaan
Hewan peliharaan tidak diperbolehkan.
Metode pembayaran yang diterima
VisaMastercardTunai

Informasi penting

Informasi penting untuk tamu di akomodasi ini

Anda harus menunjukkan dokumen identitas berfoto yang berlaku serta kartu kredit pada saat check-in. Permintaan khusus tidak bisa dijamin dan dapat dikenakan biaya tambahan.

Sesuai dengan pedoman pemerintah untuk meminimalkan penyebaran Coronavirus (COVID-19), saat ini akomodasi ini tidak menerima tamu dari negara tertentu, selama pedoman yang dimaksud berlaku.

Menanggapi Coronavirus (COVID-19), tindakan keamanan dan sanitasi tambahan saat ini diberlakukan di akomodasi ini.

Layanan makanan & minuman di akomodasi ini mungkin terbatas atau tidak tersedia karena Coronavirus (COVID-19).

Karena Coronavirus (COVID-19), akomodasi ini mengambil langkah-langkah tertentu untuk melindungi tamu dan stafnya. Beberapa layanan dan amenitas mungkin dikurangi atau tidak tersedia.

Karena Coronavirus (COVID-19), akomadasi ini telah mengurangi waktu operasional resepsionis dan layanannya.

Sesuai dengan pedoman pemerintah untuk meminimalkan penyebaran Coronavirus (COVID-19), akomodasi ini mungkin memerlukan dokumen tambahan dari tamu untuk memvalidasi identitas, rencana perjalanan, dan informasi relevan lainnya, selama pedoman yang dimaksud berlaku.

Karena Coronavirus (COVID-19), Anda diharuskan memakai masker wajah di semua area bersama indoor.