Hotel Weingarten
Terletak di pedesaan di luar Caldaro, Weingarten memiliki pusat kesehatan yang besar, restoran, dan taman. Semua kamar bergaya modern memiliki TV layar datar dan balkon. Danau Caldaro berjarak 5,5 km. Hotel Weingarten menyediakan layanan penyewaan sepeda gratis. Anda memiliki akses gratis ke kolam renang indoor dan outdoor, serta hot tub. Pijat dan solarium tersedia dengan biaya tambahan. Kamar-kamarnya memiliki perabotan kayu dan dekorasi berwarna terang. Masing-masing kamar memiliki kulkas kecil dan kamar mandi pribadi lengkap. Beberapa kamar menampilkan pemandangan Pegunungan Sassolungo. Sarapan disajikan bergaya prasmanan, dengan daging dingin, keju, dan roti yang baru dipanggang. Restorannya menyajikan pizza, dan hidangan internasional termasuk spesialisasi Asia. Terletak di wilayah anggur Strada del Vino, hotel ini berjarak 4,5 km dari Appiano, dan 20 menit berkendara dari Bolzano. Tempat parkir tersedia gratis.
Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap
Fasilitas paling populer
- 2 kolam renang
- Spa & pusat kesehatan
- Parkir gratis
- WiFi gratis
- Kamar keluarga
- Kamar bebas rokok
- Pusat kebugaran
- Bar
Ulasan tamu
Kategori:
Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:
Yang disukai tamu yang menginap di sini
Slovenia
Inggris Raya
Jerman
Jerman
Spanyol
Italia
Italia
Jerman
Prancis
JermanSekitar hotel
Aturan menginap
Kebijakan anak
Anak-anak bisa menginap.
Anak berusia 4 tahun ke atas akan dikenakan harga dewasa di akomodasi ini.
Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.
Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra
Harga untuk ranjang bayi tidak termasuk dalam harga total, dan harus dibayar secara terpisah ketika Anda menginap.
Jumlah ranjang bayi yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.
Tidak tersedia tempat tidur ekstra di akomodasi ini.
Semua ranjang bayi tergantung ketersediaan.





Informasi penting
The outdoor swimming pool is open from June to September.
Please note, the restaurant is closed on Wednesdays.
Harap beri tahu pihak Hotel Weingarten terlebih dahulu mengenai perkiraan waktu kedatangan Anda.
Tamu di bawah usia 18 tahun hanya dapat check-in dengan orang tua atau wali resmi.
Nomor lisensi: 021015-00001460, IT021015A1OGWY6BXX