Hotel ini terletak 200 meter dari Ponte de Nossa Senhora Da Guia dan Sungai Lima. Hotel ini memiliki sebuah taman, bar, dan menawarkan fasilitas spa serta Wi-Fi gratis. Semua kamar di INLIMA Hotel dilengkapi AC dan balkon pribadi. Setiap kamar dilengkapi TV kabel, minibar, dan kamar mandi pribadi dengan pengering rambut. Para tamu INLIMA dapat bersantai di teras dan menikmati pijat atau pemandian Turki di pusat spa. Aktifitas yang dapat dilakukan di daerah sekitar termasuk bersepeda, mendaki dan golf. INLIMA Hotel & Spa terletak tepat di sebelah pusat Ponte De Lima yang bersejarah. Hotel ini berjarak kurang dari 60 km dari Bandara Vigo-Peinador dan Bandara Francisco Sá Carneiro. Tersedia tempat parkir gratis di hotel.

Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 8,9 untuk perjalanan dua orang.

Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap

Keunggulan akomodasi

  • Lokasi premium: Tamu terbaru memberi nilai yang tinggi (9,0)

  • Ingin tidur nyenyak? Hotel ini nilainya sangat baik untuk tempat tidur yang sangat nyaman.

Informasi sarapan

A la Amerika, Buffet

  • GRATIS parkir!


Ulasan tamu

Kategori:

Staf
Fasilitas
Kebersihan
Kenyamanan
Harganya sepadan
Lokasi
Wi-Fi gratis

Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:

Yang disukai tamu yang menginap di sini

Romain
Belanda Belanda
Spacious bedroom. Very nice staff. Easy check-in and check-out.
Paulshiers
Inggris Raya Inggris Raya
Room was very clean and comfortable, and breakfast was great
Susan
Inggris Raya Inggris Raya
It was a beautiful location by the river. Large spacious rooms with balcony and big bathroom. Reception tried very hard to help by talking to us via telephone. Breakfast was good. A lot of variety and choice including gluten-free.
Herminio
Kanada Kanada
The staff was excellent and very helpful and professional and for me was a++
Gili
Israel Israel
Excellent location, on the Camino, close to the tourist office. Clean and the staff is kind. I recommend booking a therapeutic massage in advance with the wonderful Anna
Daniel
Kanada Kanada
It was the best breakfast I had on my trip. It also had lots of free parking around the hotel.
Kaija
Australia Australia
Comfortable room, great location and wonderful breakfast.
Andrzej
Belgia Belgia
Well located, close to the river and the centre. Unassuming outside, will surprise you with a nice design decoration, and the breakfast is just excellent.
Jeanne
Portugal Portugal
Very clean and comfortable. Good location a few minutes walk to the historic center but still very quiet and tranquil. Friendly staff. Very ample and tasty breakfast included in the price. The room was very quiet--barely knew there were guests...
Petra
Amerika Serikat Amerika Serikat
Staff extremely helpful, room was nice roomy and quite

Ketersediaan

Pilih tanggal untuk melihat ketersediaan dan harga akomodasi ini

Tipe kamar
Jumlah tamu
 
2 single
atau
1 double
1 double
dan
1 tempat tidur sofa
1 double
dan
1 tempat tidur sofa
1 double
dan
1 tempat tidur sofa
1 double
atau
2 single
1 double
1 double
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.

Sekitar hotel

Aturan menginap

INLIMA Hotel & Spa menerima permintaan khusus - masukkan di langkah berikutnya!
Check-in
Dari 15.00 sampai 19.00
Tamu wajib memperlihatkan kartu identitas dengan foto dan kartu kredit pada saat check-in
Anda perlu memberi tahu akomodasi terlebih dahulu mengenai waktu kedatangan Anda.
Check-out
Sampai pukul 12.00
Pembatalan/ pembayaran di muka
Kebijakan pembatalan dan pembayaran di muka bervariasi tergantung tipe akomodasi. Harap masukkan tanggal inap Anda dan periksa ketentuan dari opsi yang Anda butuhkan.
Anak-anak dan tempat tidur

Kebijakan anak

Anak-anak bisa menginap.

Anak berusia 16 tahun ke atas akan dikenakan harga dewasa di akomodasi ini.

Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.

Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra

0 - 2 tahun
Ranjang bayi berdasarkan permintaan
Gratis
3 - 15 tahun
Tempat tidur ekstra berdasarkan permintaan
€ 30 per anak, per malam

Harga untuk ranjang bayi dan tempat tidur ekstra tidak termasuk dalam harga total, dan harus dibayar secara terpisah ketika Anda menginap.

Jumlah tempat tidur ekstra dan ranjang bayi yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.

Semua ranjang bayi dan tempat tidur ekstra tergantung ketersediaan.

Tanpa batasan usia
Tidak ada persyaratan usia untuk check-in
Hewan peliharaan
Hewan peliharaan tidak diperbolehkan.
Rombongan
Saat memesan lebih dari 3 kamar, kebijakan lain dan biaya tambahan bisa berlaku.
Metode pembayaran yang diterima
VisaMastercardJCBMaestroTunai

Informasi penting

Informasi penting untuk tamu di akomodasi ini

Anda harus menunjukkan dokumen identitas berfoto yang berlaku serta kartu kredit pada saat check-in. Permintaan khusus tidak bisa dijamin dan dapat dikenakan biaya tambahan.

Harap beri tahu pihak INLIMA Hotel & Spa terlebih dahulu mengenai perkiraan waktu kedatangan Anda.

Menanggapi Coronavirus (COVID-19), tindakan keamanan dan sanitasi tambahan saat ini diberlakukan di akomodasi ini.

Sesuai dengan pedoman pemerintah untuk meminimalkan penyebaran Coronavirus (COVID-19), akomodasi ini mungkin memerlukan dokumen tambahan dari tamu untuk memvalidasi identitas, rencana perjalanan, dan informasi relevan lainnya, selama pedoman yang dimaksud berlaku.

Saat ini fasilitas spa dan gym di akomodasi ini tidak tersedia karena Coronavirus (COVID-19).

Nomor lisensi: 3259