Hamlet Inn
Hanya beberapa langkah dari Shinnecock Bay, hotel Southampton ini berjarak 3,2 km dari Cooper's Beach. Hamelt Inn memiliki kolam renang outdoor musiman berpemanas dan menawarkan Wi-Fi gratis. Sebuah microwave, kulkas, dan TV kabel merupakan fasilitas standar di setiap kamar di Hampton Hamlet Inn. Semua kamar memiliki lantai keramik dan teras tertutup dengan area tempat duduk kecil. Layanan tata graha disediakan setiap hari. Di Hamlet Inn, Anda dapat menikmati surat kabar gratis pada hari kerja dari meja depan, atau berjalan-jalan di properti seluas 4,2 hektar ini. Tempat parkir gratis tersedia di hotel. Shinnecock Hills Golf Course dapat dicapai dalam 10 menit berjalan kaki dari hotel. Parrish Art Museum dan Duck Walk Vineyards dapat dicapai dengan 6 menit berkendara.
Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 8,5 untuk perjalanan dua orang.
Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap
Fasilitas paling populer
- Kolam renang outdoor
- Parkir gratis
- Kamar bebas rokok
- WiFi gratis
- Fasilitas tamu difabel
- Pembuat teh/kopi di semua kamar
Ulasan tamu
Kategori:
Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:
Yang disukai tamu yang menginap di sini
Austria
Inggris Raya
Kanada
Amerika Serikat
Amerika Serikat
Prancis
Rumania
Amerika Serikat
Italia
Selandia BaruSekitar hotel
Aturan menginap
Kebijakan anak
Anak-anak bisa menginap.
Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.
Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra
Harga untuk tempat tidur ekstra tidak termasuk dalam harga total, dan harus dibayar secara terpisah ketika Anda menginap.
Jumlah tempat tidur ekstra yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.
Tidak tersedia ranjang bayi di akomodasi ini.
Semua tempat tidur ekstra tergantung ketersediaan.




Informasi penting
Perlu diketahui bahwa bagian penerima tamu tidak beroperasi 24 jam. Silakan hubungi pihak akomodasi terlebih dahulu jika Anda akan tiba setelah pukul 21.00.
Perlu diketahui bahwa semua interior di akomodasi ini bebas-rokok, dan asbak disediakan di luar. Pelanggaran terhadap kebijakan ini akan menimbulkan denda sebesar USD 500.
Perlu diketahui bahwa tiket masuk pantai gratis tersedia.
Perlu diketahui bahwa pihak akomodasi akan menghargai pemberitahuan 48 jam sebelumnya jika Anda akan ditemani oleh hewan pemandu.
Anda harus menunjukkan dokumen identitas berfoto yang berlaku serta kartu kredit pada saat check-in. Permintaan khusus tidak bisa dijamin dan dapat dikenakan biaya tambahan.
Menanggapi Coronavirus (COVID-19), tindakan keamanan dan sanitasi tambahan saat ini diberlakukan di akomodasi ini.
Layanan makanan & minuman di akomodasi ini mungkin terbatas atau tidak tersedia karena Coronavirus (COVID-19).
Karena Coronavirus (COVID-19), akomodasi ini mengambil langkah-langkah tertentu untuk melindungi tamu dan stafnya. Beberapa layanan dan amenitas mungkin dikurangi atau tidak tersedia.
Karena Coronavirus (COVID-19), akomadasi ini telah mengurangi waktu operasional resepsionis dan layanannya.